HomeDeep ReportLaporan Mingguan Capres - Cawapres Pilpres 2019: 21 - 27 Januari 2019

Laporan Mingguan Capres – Cawapres Pilpres 2019: 21 – 27 Januari 2019

Published on

Hasil pantauan Netray pada Board “Capres & Cawapres Pilpres 2019” untuk topik Jokowi – Ma’ruf Amin dan Prabowo – Sandiaga pada minggu keempat Januari 2019 yang dimulai dari 21 s.d 27 Januari 2019, topik Jokowi – Ma’ruf Amin mendapatkan pemberitaan lebih banyak di media, baik dari media berita online, media sosial, maupun komentar berita dibandingkan topik Prabowo – Sandiaga.

Dari keseluruhan berita yang diterbitkan oleh media berita online, porsi pemberitaan positif untuk topik Jokowi – Ma’ruf Amin lebih besar dibandingkan untuk topik Prabowo – Sandiaga, masing-masing yaitu 68.5% dan 31,5%. Sementara itu, di media sosial topik Jokowi-Ma’ruf lebih banyak didominasi oleh mentions positif sebesar 41,9% dari total pemberitaan. Sedangkan untuk topik Prabowo-Sandiaga lebih didominasi oleh mentions  dengan sentimen negatif sebesar 37,7%.

Dilihat dari Top Media, detik.com, republika.co.id, kompas.com, dan kumparan.com termasuk ke dalam Top 5 media yang memberitakan topik Jokowi – Ma’ruf Amin dan Prabowo – Sandiaga. Namun, merdeka.com hanya masuk dalam Top 5 media peliput topik Jokowi – Ma’ruf Amin, sedangkan tempo.co hanya masuk dalam Top 5 media peliput topik Prabowo-Sandiaga. 

More like this

Popularitas Partai Politik di Media Massa Online dan & Media Sosial Periode Desember 2023

Netray melakukan pemantauan media massa online dan Twitter untuk melihat popularitas partai politik (parpol)...

Speech Analysis Debat Capres 7 Januari: Agresif, Normatif, hingga Solutif

Debat capres yang diselenggarakan KPU pada tanggal 7 Januari lalu, meninggalkan banyak ruang untuk...

Analisis Speech to Text Debat Cawapres; Apa yang Jadi Perhatian Muhaimin, Gibran, dan Mahfud?

Usai menggelar debat perdana capres pada 12 Desember 2023 lalu, KPU kembali menggelar debat...